Masker sekarang tidak lagi milik kalangan medis, kuli bangunan atau petugas kebersihan jalanan. Penggunaan masker kini menjadi bagian gaya hidup untuk sehat sekaligus tren warga ibu kota. Aneka macam masker nan gaya dengan warna, gambar dan karakter yang unik dan lucu terlihat memikat mata di tengah keramaian trotoar dan lalu kendaraan bermotor yang macet mengepulkan … Lanjutkan membaca Tren dan gaya masker saat ridding di Ibukota