Review Sony Xperia M5: Bikin Obyek Bening Makin ‘Cling-cling’!

Smartphone sekarang sudah seperti kacang goreng. Layar LCD bening, guratan aplikasi megah dan tentu teknologi kamera yang mantap jadi bekal wajib semua smarphone. Misalnya? Sony Xperia M5 ini.

image

Sony Xperia M5 berwarna putih terlihat begitu anggun, tekstur warna putih yang solid disanding dengan bodi M5 yang slim alias langsing, bikin tampilannya elegan tapi gagah. Sony tak main-main. Kegagahan M5 mantap apalagi kalau bukan dengan eksisnya teknologi sensor Sony Exmor RS yang punya resolusi hingga 22,5 MP. Itu masih ditambah sematan Hybrid AF F.2 dan setting-an ISO hingga 3200.

image

Tak hanya itu, kamera depan sebesar 13MP juga disemat sensor Exmor RS plus Auto Focus. Semua hasil jepretan bening pun aman dalam RAM sebesar 3 GB dari Xperia M5 ini. Kapasitas penyimpanan dalam memori 16 GB(internal), microSD yang bisa dimaksimalkan hingga 200GB

image

Spek kamera M5 lebih tinggi dibanding Z3 Plus, varian Xperia premium.

Bagaimana menurut Anda,berminat????

Posted from WordPress for Jungfrau
Contact : tegeanblog@gmail.com

Iklan

6 respons untuk ‘Review Sony Xperia M5: Bikin Obyek Bening Makin ‘Cling-cling’!

Enter your comment...

Please log in using one of these methods to post your comment:

Logo WordPress.com

You are commenting using your WordPress.com account. Logout /  Ubah )

Foto Facebook

You are commenting using your Facebook account. Logout /  Ubah )

Connecting to %s

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.