Ada-ada saja ulah penjual bensin eceran saat ini. Mungkin karena ingin tampil beda, penjual ini memakai sebuah alat pompa khusus layaknya di SPBU resmi..
Meski terkesan sederhana dan minimalis, setidaknya POM made in sendiri bernama “Pertamini” yang kreatif ini akan mengundang decak kagum bagi orang yang beli.
Ciri2 Pertamini ini mirip SPBU namun dalam ukuran yang lebih kecil. penampakan Pertamini juga di cat merah putih dengan tulisan Pertamina sebagai papan mereknya 🙂
Pada bagian atasnya, Pertamini juga memiliki takaran, dengan berbagai macam ukuran.
“jangan tanya akuratnya, lha ini kan SPBU eceran pinggir jalan” 😦
Keberadaan Pertamini ini ternyata cukup membantu para pengguna kendaraan bermotor,lho..
khususnya pengendara sepeda motor yang lagi kepepet 😀
Untuk banderolnya:
harga pertamax = mahal gan, disini gak dijual 😀
harga premium = Rp 5500 per liter

minta nomor telp-nya gan..! ane ingin bikin…
SukaSuka
gan pengen neh. hubungi nya kmn?
SukaSuka
beli tabung ukuran bensinnya bisa ngga gan?
SukaSuka